rekomendasi anime cover

Rekomendasi: Anime Adaptasi Dari Light Novel Terbaik

Lebih kecil dari novel pada umumnya, tapi bisa memuat keseruan yang tidak kalah dari novel biasa. Light Novel, jenis novel yang satu ini mungkin belum umum ditemui di Indonesia, bahkan di toko buku besar sekalipun jumlahnya tidak banyak jika dibandingkan dengan Manga. Kali ini admin akan merekomendasikan sejumlah Anime adaptasi dari Light Novel. Light Novel atau novel ringan adalah novel yang biasanya terdapat ilustrasi gambar didalamnya, biasanya ditujukan untuk usia sekolah sampai umum. Berikut ini adalah list rekomendasi admin untuk Anime yang diadaptasi dari Light Novel. ...

January 22, 2021 · 4 min · WO Admin
Hamefura

Anime Hamefura Dapatkan Adaptasi Season Ke 2!

Kabar baik untuk penggemar bakarina, pasalnya Anime Hamefura akan mendapatkan adaptasi musim ke 2. Dikutip dari akun resmi Twitternya, Hamefura atau Otome Game no Hametsu Flag shika Nai Akuyaku Reijou ni Tensei shite Shimatta… mengumumkan bahwa adaptasi musim kedua Animenya akan tayang pada Summer 2021 atau tepatnya Juli 2021. 👑#はめふらX ティザーPV公開!🐍 回避したはずの「破滅フラグ」が再びカタリナに降りかかる!?脳内会議も大混乱!? 『乙女ゲームの破滅フラグしかない悪役令嬢に転生してしまった…X』 2021年7月放送開始! ▼YouTubehttps://t.co/vEEeOlBPhz pic.twitter.com/TFpW1AJHUD — 劇場版『乙女ゲームの破滅フラグしかない悪役令嬢に転生してしまった…』公式|12/8(金)公開! (@hamehura) January 20, 2021 Bersamaan dengan pengumuman di Twitter nya, staff Animenya juga membagikan sebuah PV untuk musim keduanya. ...

January 20, 2021 · 1 min · WO Admin
Niehime to Kemono no Ou

Manga ‘Niehime to Kemono no Ou’ Dapatkan Adaptasi Anime

Beauty and The Beast versi Manga, sebutan ini mungkin cocok untuk Manga yang satu ini. Melalui akun Twitter nya, Niehime to Kemono no Ou mengumumkan bahwa Manga nya akan mendapat sebuah adaptasi Anime. 【『贄姫と獣の王』アニメ化決定!】 「花とゆめ」で連載された『贄姫と獣の王』が、アニメ化決定!アニメ公式Twitterも開設! 原作者・友藤結先生からアニメ化お祝いイラストが到着しました🎉🎉#niehime #贄姫と獣の王 pic.twitter.com/7idxKrS31L — アニメ『贄姫と獣の王』公式アカウント@放送中! (@niehime_anime) January 20, 2021 Untuk merayakan ini, Yuu Tomofuji juga memberikan sebuah ilustrasi di Twitternya. Latar Belakang ‘Niehime to Kemono no Ou’ Karya original Yuu Tomofuji ini mengawali debut pada majalah Shojo Manga, Hana to Yume yang mulai diserialisasi dari November 2015 sampai Desember 2020. Manga Niehime to Kemono no Ou menceritakan tentang seorang perempuan bernama Saliphie yang akan dijadikan persembahan pada Raja Hewan Buas dan Iblis. Namun Saliphie sama sekali tidak khawatir akan menjadi persembahan dan dimakan, karena Saliphie berpikir kalau dia sudah tidak punya keluarga dan rumah untuk pulang. ...

January 20, 2021 · 1 min · WO Admin
Nonton Anime Secara Legal

5 Situs Untuk Nonton Anime Secara Legal

Tahukah kamu jika sebagian besar orang Indonesia menonton Anime secara illegal, dan mereka tidak sadar jika itu ilegal? Faktanya sebagian besar kita bahkan menganggap Anime bisa dinikmati secara gratis. Ini sangat disayangkan karena sebenarnya kita bisa nonton Anime secara legal dengan jumlah koleksi yang tidak kalah dengan yang illegal. Beberapa diantaranya bahkan gratis sama sekali alias kamu tidak perlu mengeluarkan uang sepeserpun untuk bisa menikmati anime favoritmu. Menonton Anime di situs-situs ini juga sebagai bentuk apresiasi kita kepada para seiyuu, animator, serta seluruh tim yang terlibat dalam pembuatannya. Anime-anime di situs ini dibeli secara legal lisensinya agar bisa ditayangkan dan ditonton semua orang. Dengan menonton Anime dan membayar biaya langganan di situs ini juga kamu juga sudah membantu memerangi pembajakan di Indonesia. ...

January 17, 2021 · 3 min · WO Admin